Kamis, 26 Januari 2012

Berilah hidayah

Saudaraku...
Jangan pernah dalam diri dan benak kita untuk sekali-kali berhenti untuk membuka jalan untuk bisa mendapatkan hidayah ALLAH.
Gelombang permasalahan seseorang bisa saja berlabuh kepada kita, yang terkadang itu tanpa disadari. Tentulah kita bisa menangkap isyarat tersebut, jangan pernah melalaikan orang-orang yang mengungkapkan curahan hati untuk sebuah saluran mengosongkan pikiran dikepala walaupun pada saat itu sedekar melepas beban-beban yang ada.
Dengan sebab kitalah orang tersebut mulai melangkah kepada kebaikan yang sampai akhir hayatnya kebaikan tersebut masih masih tersemat dihati dan senantiasa dilakukan, maka pahala yang kita dapat tiada bandingnya.

Rasulullah bersabda : Demi Allah, engkau menyebabkan seseorang mendapatkan hidayah Allah itu lebih baik dari pada engkau memiliki unta merah ( muttafaq'alaih )


dendy_w

Tidak ada komentar:

Posting Komentar